You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
330 PJU di Jakpus Butuh Perbaikan
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

330 Lampu PJU di Jakpus Padam

Sekitar 330 lampu penerangan jalan umum (PJU) yang tersebar di delapan wilayah kecamatan di Jakarta Pusat, diketahui padam. Kerusakan lampu PJU dominan berada di Tanah Abang dan Kemayoran.

"Total lampu PJU di Jakarta Pusat mencapai 33.806 unit. Sebanyak 330 unit diantaranya padam dan membutuhkan perbaikan

"Total lampu PJU di Jakarta Pusat mencapai 33.806 unit. Sebanyak 330 unit diantaranya padam dan membutuhkan perbaikan," kata Chairil Anwar, Kepala Suku Dinas Perindustrian dan Energi Jakarta Pusat, Sabtu (3/10).

Penambahan SPBG di Jakpus Masih Terkendala

Chairil berkomitmen untuk segera memperbaiki ratusan unit lampu PJU yang mengalami kerusakan. Hal ini salah satunya bertujuan untuk mencegah aksi kriminalitas.

"Lampu padam selain karena umur, ada juga perbaikan balast, capasitor, ignitor dan masalah jaringan," ujar Chairil.

Chairil juga mengharapkan partisipasi masyarakat agar proaktif melaporkan kerusakan lampu PJU di wilayahnya, agar pihaknya bisa langsung memperbaikinya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1486 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1476 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1236 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1201 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1126 personFolmer